RUU ASN : Rancangan Undang Undang Pengganti UU No. 43 Th 1999

Undang UndangBagi seorang PNS, pasti sudah pernah mendengar yang namanya UU No. 43 tahun 1999, undang – undang yang mengatur tentang pokok – pokok kepegawaian. Pengertian apa itu pegawai negeri, apa hak dan kewajibannya, serta jenis kedudukannya dan hal – hal pokok lain mengenai pegawai negeri dijelaskan dalam peraturan ini.
Belakangan ini terdengar kabar bahwa UU 43 tahun 1999 ini akan diganti dengan undang – undang yang baru. Undang – undang baru yang mengatur tentang ASN (Aparatur Sipil Negara). Apa itu ASN, silakan unduh dan baca di RUU (draft undang – undang) berikut ini

  1. Draft RUU (4shared)
  2. Naskah Akademik RUU ASN (4shared)